Selasa, 12 Desember 2017

Tips Membuat Blog Dan Artikel Bersama Miss Isah

Senin, 11 Desember 2017 adalah kali pertama aku berjumpa dengan miss Isah beliau adalah seorang hhmmm... boleh di bilang seorang ahli SEO atau biasa di bilang mastah dalam internet marketing. Aku adalah mahasiswa kampus Umar Usman dan sekarang dapat materi tentang internet marketing, dan miss Isah adalah dosen yang mengajarkan tentang SEO. 
Pagi itu kesan pertama yang di dapat dari beliau adalah energik dan juga agak celelekan, beliau membuka materi dengan memberikan beberapa pertanyaan tentang apa saja sih yang sudah dipelajari tentang SEO?? ohh iya, sebelumnya aku sudah belajar tentang internet marketing ini dengan Mr. Aziz yaitu Dosen timnya Mr. Sukron dkk. Ada yang menjawab tentang bikin youtube, blogspot, facebook, fanpage, dan wordpress intinya mereka menjawab sesuai dengan apa yang mereka pahami. Miss Isah menambahkan itu semua bagus tapi itu adalah hard selling atau menjual secara terang terangan, dan miss Isah di sini mengajarkan tentang soft selling yaitu menjual secara halus. Bagaimana caranya ?? sebelum masuk kesitu miss Isah menanyakan adakah kendala saat melakukan internet marketing ?? ada teman yang menjawab ke banned miss katanya, kemudian miss Isah tanya balik apa yang kebanned ?? teman saya menjawab banyak ada facebook, youtube dan email. Kemudian ada yang menjawab lagi masalh kata kunci katanya kata kunci nya ngawur atau asal ambil saja.  Miss Isah lalu tersenyum dan bilang untuk mencari kata kunci yang baik dan benar sebenarnya ada tool nya, nah disini nih semua pada penasaran.

Miss Isah kemudian menyuruh kita untuk membuka google chrome lalu buka tab penyamaran lalu  tulis kata kunci yang sering dari produk masing - masing kemudian lihat berapa yang muncul tulis di notepad. untuk aku sendiri karena jualan ku sari kurma maka aku ketik jual sari kurma di google pencarian dan keluar 357.000 pencarian dan miss Isah bilang itu adalah peluang. Kemudian miss Isah menyuruh tulis kata allintitle: di depan kata kunci kemudian tekan enter lalu keluar lagi hasil pencarian 18.500 nah itu adalah kompetitor.

Lalu miss Isah menyuruh buka chrome lagi tapi yang biasa bukan tab penyamaran dan beliau menyuruh kita untuk menginstal ekstension ke google chrome kami masing - masing. Ekstension yang pertama adalah seoquake, sontak saja semua mulai menginstal nya. tapi beruntungnya aku ternyata ada masalah di konektivitas internet sehinggaaku tidak bisa menginstal ekstension tersebut. Tanpa memperdulikan hal tersebut miss Isah langsung melanjutkan penjelaqsan tentang ekstension tersebut, kegunaanya adalah untuk mengetahui rating dari suatu web, misalnya web orang ketika kita search maka di bawahnya akan keluar peringkat dari banyaknya view dari google, bing atau web lain dan juga keluar tanggal pembuatan web tersebut. dengan mengetahui itu kita jadi tahu web yang bagus itu seperti ini lho dan kita bisa mencontoh yang bagus bagus itu. 

Kemudian setelah selesai menjelaskan tentang seoquake miss Isah melanjutkan tentang seostack keyword tool, ini adalah ekstension yang kedua. Terlepas dari itu aku masih mencoba mengkoneksikan internet sedihh bro koneksinya, tapi miss Isah nggak peduli itu dan tetap melanjutkan penjelasan tentang ekstension tersebut. Miss Isah menjelaskan kegunaan ekstension tersebut sambil memprektekanya yaitu fungsinya adalah mengetahui kata kunci yang bagus itu atau kata kunci yang lagi ngetren di google itu apa, ehh bukan hanya google tapi youtube dan juga web web lainya. setelah kata kunci diketik makan keluar kata kata kunci yang dimaksud dan kita tinggal menggunakan yang bagus saja.

Kemudian untuk selanjutnya masih ada satu ekstension lagi yaitu tags for youtube, dan ketika di jelaskan tentang yang satu ini aku masih berkutat dengan koneksi internet yang bermasalah sedihhh. Miss Isah tetap melanjutkan penjelasanya tentang ekstension tadi yaitu kegunaanya untuk memunculkan tag yang ada pada video youtube, ini berguna untuk kita yang bingung tag nya untuk youtube itu apa, jadi kita tinggal memakai tag tag yang sudah populer disana. Selesai penjelasan berakhirlah sesi hari itu.

Selasa, 12 Desember 2017 dilanjutkan sesi pembelajaran dari miss Isah dan ini kita mulai langsung untuk membuat blog di blogger.com kita disuruh membuat akun baru dan mengisi alamat blog terlebih dahulu baru judul blog tersebut. Isi alamat dengan kata kunci yang kita dapat dari seostack keyword tool lalu ke pengaturan dan isi deskripsi dengan kalimat yang menjual lalu setelah itu kita di suruh membuat artikel 300 kata dalam waktu yang relatif singkat, sontak saja aku tidak selesai dan akhirnya kena hukuman buat PR satu artikel lagi minimal 300 kata. Setelah selesai membuat artikel langsung disuruh mengisi label, label disini harus sesuai kata kunci dan tidak boleh lebih dari 200 karakter. Kemudian setelah selesai langsung bisa di bagikan melalui google + dan di berikan hastag kata kunci. Kemudian setelah selesai langsung jeda break ishoma.

Setelah selesai ishoma langsung disuruh membuat membuat blog baru lagi dan sekarang di tantang untuk membuat artikel yang lebih sadis yaitu 1000 kata minimal dan dikasih waktu hanya 30 menit. dan untuk orang yang mengetiknya di bawah rata - rata kaya aku, jelas saja tidak bisa selesai tepat waktu. Apa boleh buat ini sudah suratan hhhhh, gak juga ding cuam akunya saja yang lelet ngetiknya. Karena aku dan sebagian besar teman teman yang lain gak tepat waktu akhirnya tugas kedua atau PR lagi jatuhnya yaitu membuat 2 artikel minimal 1000 kata dan temanya tentang produknya masing masing dan yang ke 2 tentang apa yang di pelajari bersama miss Isah, intinya yang aku tulis saat ini  :) :) :) :) :)  kalau belum selesai yang 1000 kata pertama tidak boleh pulang. Dan banyak dari teman - teman yang terus melanjutkan mengetik hingga selesai, tapi karena waktu sholat asar sudah masuk sebagian ada yang sholat dlu sebagian ada yang lanjut. Setelah selesai mulai satu persatu pulang dan akhirnya aku pun selesai kira - kira jam 4 sore :) :) :)  jadi seharian intinya ngetik terus. Tapi bukan cuma itu intinya dalam membuat blog kali ini kita diajarkan untuk memakai kata - kata yang soft atau tidak secara terang - terangan langsung jualan.  

Jadi miss Isah menegaskan tentang inti dari artikel yang kita buat jangan membuat yang isinya spam doang tapi usahakan yang bermanfaat dan bisa menjadi referensi atau patokan dari produk yang kita jual. dari situ juga aku belajar gimana sih membuat artikel yang berbobot dan bisa bermanfaat bagi pembaca, tanpa meninggalkan unsur jualan tapi tetap mengedepankan isi dan bobot nya.

   

Distributor Sari kurma Murah Jakarta

jika anda sedang mencari distributor sari kurma mungkin inilah jawabanya..
kami mendistribusikan sari kurma ke seluruh indonesia dan kami bisa mendistribusikanya inshaallah sampai. anda bisa mengecek langsung atau bisa hubungi kami langsung di Wa 081327462770 ( fikir susanto )

mungkin anda bisa mencoba untuk bertanya tanya terlebih dahulu tentang produk yang kami jual. kami menjual sari kurma dari HPAI yang mana sari kurma ini adalah sari kurma paling bagus yang ada di pasaran saat ini. sari kurma hpai atau biasa di kenal dengan sari kurma healthy dates ini merupakan salah satu produk unggulan dari hpai. dan produk sari kurma ini juga menjadi best seller di antara produk yang lainya. perlu diketahui sari kurma ini terbuat dari komposisi bahan bahan yang 100 % alami 100 % sari kurma asli dan ini juga lebih baik jika di bandingkan dengan produk lain di pasaran yang ada saat ini di pasaran. dengan berbagai keunggulan dari sari kurma ini sangat di anjurkan untuk di konsumsi sebagai prebiotik alami yang baik untuk kesehatan tubuh.

sari kurma healthy dates ini sangat banyak manfaatnya, seperti kita telah ketahui tentang sari kurma maka sari kurma ini memiliki banyak sekali kegunaan, kalau boleh saya bilang punya berjuta manfaat. sari kurma ini juga di olah dengan teknologi mutakhir yang canggih dan tentu saja sangat terjaga kebersihan dan kehigenisannya. dengan proses yang sebegitu baik maka tidak heran jika ini mampu menjadi produk ungulan dalam berbagai hal. selain itu juga manfaat yang ada tak kalah banyak dengan sari kurma yang lain, karena memang sari kurma ini terbuat dari bahan bahan yang alami atau herbal dengan 100 % kurma asli.

manfaat manfaat yang lain yang bisa di dapat adalah sari kurma ini memiliki kandungan vitamin A yang tinggi yang berfungsi sebagai anti oksidan yang mampu melindungi kesehatan mata kita. jadi mengkonsumsisari kurma ini bisa membuat mata kita jadi lebih sehat dan juga bisa menyembuhkan jika memang kita memiliki masalah mata karena kekurangan vitamin A. ini juga di anjurkan bagi yang matanya bermasalah.


sari kurma healthy dates juga mengandung kandungan kandungan yang lain seperti mangan yang baik untuk kesehatan jantung, ini bagus untuk jantung yang tidak sehat agar bisa lebih sehat. seperti kita ketahui mangan sangat bagus untuk menyehatkan jantung, maka bagi teman - teman yang mempunyai orang terdekat yang kiranya ada riwayat penyakit jantung maka mengkonsumsi sari kurma ini secara rutin sangat baik.

sari kurma ini juga berkhasiat untuk meningkatkan nafsu makan. jadi bagi anak - anak yang punya masalah nafsu makan ini sangat di anjuarkan. kadang anak - anak jaman now sangat susah untuk di suruh makan apalagi kalau makan sayur padahal jelas - jelas sayur sangat baik bagi tumbuh kembang anak. dan ini memang sari kurma ini sangat di anjurkan untuk anak - anak.

sari kurma ini juga berkhasiat untuk menguatkan tulang, karena memang mengandung berbagai macam kandungan yang baik untuk tulang yaitu : selenium, magnesium, tembaga dan mangan. bahan - bahan yang terkandung dalam sari kurma itu terbukti sangat baik untuk kesehatan tulang dan gigi, jadi bagi orang tua maupun anak anak itu sangat di anjurkan.

sari kurma juga bisa meningkatkan energi dan stamina anak maupun orang dewasa, ini terbukti jika kita megkonsumsi sari kurma maka kita akan lebih terjaga energi dan kekuatan serta stamina kita sepanjang hari. untuk buka puasa  dan sahur juga oke, tidak hanya di bulan ramadhan saja tapi kita juga bisa mengkonsumsinya ketika puasa sunnah.

selain manfaat itu juga masi banyak manfaat yang lain yaitu sebagai obat anemia. ini sudah terbukti karena sari kurma mengandung zat besi yang berguna untuk meningkatkan produksi hemogoblin yang ada dalam tubuh dengan begitu bisa menyembuhkan penyakit anemia.

untuk pengobatan yang lain pun bisa, juga tahu sari kurma bagus untuk pengobatan atau pemulihan penyakit DBD. penyakit DBD bisa menyerang siapa saja termasuk anak - anak dan orang dawasa. penyakit ini disebabkan oleh gigitan nyamuk demam berdarah yang mengakibatkan menurunya sistem kekebalan tubuh yang disebabkan sel darah merah atau trombosit menurun. dengan mengkonsumsi sari kurma secara teratur bisa meningkatkan produksi  trombosit atau sel darah merah, sehingga penderita demam berdaah bisa berangsur angsur sembuh.

juga sari kurma bisa mengatasi permasalahan sembelit yang sangat mengganggu aktivitas kita. sembelit sendiri terjadi akibat kuran asupan serat di dalamnya. dengan sari kurma kita bisa mengatasi masalah itu karena sari kurma mengandung serat yang bisa meringankan dan mengatasi masalah sembelit.

sari kurma ini juga bagus untuk ibu hamil karena bisa membantu menstabilkan darah sekaligus menjadi nutrisi yang di butuhkan untuk setelah melahirkan. sari kurma healthy dates mengandung hormon oksitosin untuk merangsang terjadinya kontraksi pada otot polos di bagian dinding rahim ketika akan melahirkan. oleh karena itu sari kurma sangat baik untuk ibu hamil karena bisa melancarkan proses persalinan, maka untuk ibu - ibu muda yang sedang mengandung sangat di anjurkan mengkonsumsi sari kurma.

selain itu sari kurma juga meningkatkan produksi ASI seperti yang di tulis di atas sari kurma mengandung hormon oksitosin yang juga sangat bermanfaat bagi ibu hamil dan juga menysui. oleh karena itu sari kurma sangat efektif di konsumsi bagi ibu ibu yang sedanf menyusui balitanya dan juga bagi ibu ibu yang ASI nya tidak lancar.

di lingkungan kita juga sering terjadi radikal bebas yang mana radikal bebas sangat berbahaya yang mana menjadi penyebab berbagai macam penyakit dan ini merupakan faktor terbesar penyebab atau pemicu datangnya penyakit. tapi sebenarnaya hal itu bisa di cegah dengan mengkonsumsi sari kurma agar daya tahan tubuh terjaga gan menjadi lebih kuat dan lebih kuat lagi ini benar benar terbukti. pada zaman nabi kurma menjadi makanan favorit  karena memang banyak khasiat yang terkandung di dalamnya, terutama pencegah berbagai macam penyakit.

selain itu juga buah kurma atau sari kurma ini bisa mencegah kolesterol jahat dan mencegah kanker usus. hal ini di akibatkan dalam kurma terkandung banyak serat yang bisa mencegah proses penyerapan kolesterol jahat atau LDL pada usus di dalam tubuh. serat kurma itu sendiri juga berfungsi sebagai pelindung selaput lendir di dalam usus yakni dengan meminimalisir paparan serta bisa mengilkat berbagai bahan kimia yang menyebabkan berbagai macam penyakit kanker usus yang berbahaya.

dari sekian banyak manfaat ini maka apalagi yang teman teman tunggu lagi, silahkan order atau bisa jadi reseller kami, teman - teman bisa menghubungi kami di :

Fikri Susanto
Wa : 081327462770
email : satupengusaha@gmail.com